• September 27, 2023

Menggali Dampak Membaca Sambil Rebahan

Sahabat Sehat, tentu pernah mendengar kalau membaca punya banyak manfaat bukan? Tapi efeknya justru bisa negatif kalau dilakukan sambil rebahan. Munculnya istilah baru seperti “kaum rebahan”, sedikit banyak mempengaruhi seseorang untuk menormalisasi kebiasaan ini. Termasuk pada kegiatan yang seharusnya tidak dilakukan sembari rebahan, seperti membaca buku. Padahal kebiasaan ini berdampak kurang baik bagi kesehatan, loh!…

Read More

Manfaat Membaca Buku Cerita untuk Perkembangan Anak

Penguatan literasi anak sangat penting untuk tumbuh kembangnya. Sahabat Sehat dapat membantu si kecil meningkatkan kemampuan membaca dan menulisnya melalui buku cerita. Dilansir dari laman KlikDokter, sebagian besar perkembangan otak terjadi dalam tiga tahun pertama kehidupan anak, cara terbaik untuk merangsang perkembangan otak adalah dengan membacakan buku cerita dan berbicara dengan anak sejak ia lahir.…

Read More