• December 1, 2023

Escargot, Olahan Bekicot Paling Mahal Khas Perancis

Sahabat Sehat, bagi kamu penikmat film Perancis atau Barat pastinya sudah familiar dengan escargot. Escargot adalah olahan excuisite khas Perancis berbahan dasar bekicot. Saking populernya, bekicot telah menjadi budidaya besar di Eropa. Yuk, cek seberapa populer dan mahalnya escargot! Sejarah Escargot Escargot adalah makanan yang terbuat dari bekicot (keong darat) dan biasanya disajikan sebagai hidangan…

Read More

Menilik Gizi Bubur Suro, Sajian Khas Tahun Baru Islam

Momen perayaan besar atau hari raya tidak terlepas dari makanan khas yang lezat, seperti kue keranjang khas Hari Raya Imlek, ketupat ketika Idul Fitri, kue bagea ketika Natal, dan bubur suro khas Jawa ketika Tahun Baru Islam.  Bubur ini tidak wajib ada, namun sudah menjadi tradisi Jawa yang turun temurun. Menilik dari segi kesehatan dan…

Read More

4 Fakta Ikan Shisamo Penuh Telur Khas Hokkaido

Sahabat Sehat pernah konsumsi ikan shisamo? Baru-baru ini ikan ini semakin populer karena isi telur yang melimpah. Shisamo juga dikenal sebagai ikan yang memberikan manfaat untuk kesehatan karena kandungan gizinya. Apakah benar? Simak empat fakta seputar shisamo berikut.  Foto: Freepik.com Shisamo, Ikan Penuh Telur atau Masago Ikan shisamo atau shisamo smelt adalah ikan yang penuh…

Read More

Apa itu Gochujang? Mengenal Pasta Cabai Khas Korea

Apa itu saus gochujang? Mungkin kamu yang suka makanan Korea sudah tak asing lagi dengan saus ini. Banyak makanan khas Korea yang menggunakan saus ini sebagai bumbu dasar. Bukan sekadar saus yang menambah cita rasa, tetapi juga memberikan manfaat untuk kesehatan.  Catatan sejarah tidak menunjukkan data valid kapan gochujang pertama kali dibuat dan digunakan, tetapi…

Read More

Tape Ketan, Kudapan Khas Lebaran yang Dinanti

Selain tape singkong, tape ketan adalah jenis tape yang banyak dinanti, terutama saat momen lebaran. Tape ketan adalah kudapan tradisional Indonesia berbahan dasar beras ketan putih atau hitam yang telah mengalami proses fermentasi menggunakan ragi tape (Saccharomyces cereviciae). Fermentasi inilah yang membuat ketan menjadi lembut dan bercita rasa manis juga asam. Seringkali tape ketan dikonsumsi…

Read More

Buah Khas Dieng, Kenali Carica si Pepaya Gunung

Carica atau yang sering disebut sebagai pepaya gunung merupakan salah satu jenis pepaya, namun dari bentuk dan bijinya berbeda dengan pepaya yang biasanya ditemui. Seperti namanya, pepaya gunung hanya bisa tumbuh di daerah daratan tinggi. Lebih jelasnya simak penjelasannya di bawah ini yuk, Sahabat Sehat! Buah carica Carica pubescens Lenne & K. Koch atau buah…

Read More